Cara Mengscreenshot Di Laptop / PC (Windows)
Mengscreenshot di smartphone sih sudah biasa, dengan cara mengklik tombol volume dan tombol power secara bersamaan. Tapi bagaimana dengan Laptop / PC ?, apakah menggunakan tombol yang sama dengan smartphone?. Oke kali ini glory akan mengshare bagaimana " Cara mengscreenshot di laptop / PC"Dengan menggunakan aplikasi bawaan di Windows (Sniping Tools)
1. Buka Start Lalu ketik (Sniping Tools)
2. Jika sudah, Klik NEW Pada aplikasi tersebut
3. Tarik cursor untuk mengscreenshot bagian yang ingin di screenshot
4. Jika sudah maka tampilanya akan begini, Lalu Save Screenshotan tersebut
Wah mudah bukan?. Dengan cara ini anda bisa mengscreenshot sepuas mungkin :v, Semoga artikel ini dapat membantu anda. Sekian terimakasih.
Demikianlah Postingan Cara Mengscreenshot Di Laptop / PC (Windows)
Semoga postingan ini bisa memberi manfaat untuk anda semua. Silahlan kunjungi postingan lainnya di SerbaApk.
Anda sekarang membaca artikel Cara Mengscreenshot Di Laptop / PC (Windows) dengan alamat link https://serbaapk.blogspot.com/2016/04/cara-mengscreenshot-di-laptop-pc-windows.html
0 Response to "Cara Mengscreenshot Di Laptop / PC (Windows)"
Posting Komentar